Pages

Wednesday, July 31, 2013

Kanji 2

Kanji 2


漢字
Kanji
意味
Arti
くんよみ
Kunyomi
おんよみ
Onyomi
例文
Contoh Kalimat

3 coretan
Gunung
やま
サン
山下 = やました
(Yamashita-san)
富士山 = ふじさん
(gunung Fuji)

3 coretan
Sungai
かわ
セン
北川 = きたがわ
(Kitagawa-san)
河川 = かせん
(sungai)

5 coretan
Ladang
デン
石田 = いしだ
(Ishida-san)
油田 = ゆでん
(ladang minyak)

4 coretan
Matahari atau Hari
ニチ
ジツ
休日 = きゅうじつ
(hari libur)
日本 = にほん
(Jepang)
日曜日 = にちようび
(hari minggu)

4 coretan
Bulan
つき
ゲツ
―ガツ
三日月 = みっかづき
(bulan sabit)
今月 = こんげつ
(bulan ini)
一月 = いちがつ
(bulan 1/Januari)

4 coretan
Api
花火 = はなび
(kembang api)
火事 = かじ (api)

4 coretan
Air
みず
スイ
= みず (air)
水曜日 = すいようび
(hari rabu)

4 coretan
Pohon
モク
= (pohon)
木曜日 = もくようび
(hari kamis)

8 coretan
Emas atau Uang
かね
キン
金持ち = かねもち
(kaya)
= きん (emas)

3 coretan
Tanah
つち
= つち (tanah)
土曜日 = どようび
(hari minggu)
土地 = とち (daratan)

Selamat belajar!

Tuesday, July 30, 2013

Kalimat Ajakan

Pola Kalimat Ajakan ~ましょう dan ~ませんか

Mina-san apa kalian pernah mengajak teman atau pacar atau bahkan orang yang lebih tua seperti guru atau atasan dengan menggunakan bahasa Jepang? Kalo belum, ayo kita simak baik-baik pelajaran hari ini!
Sebelumnya pernah kita bahas mengenai kata kerja pada pelajaran yang lalu, namun bila Mina-san belum sempat atau sedikit lupa mengenai pelajaran tentang kata kerja dalam bahasa Jepang, silakan simak kembali Pelajaran 7 karena materi kita hari ini berkaitan erat dengan materi tersebut.
Kalo sudah mari kita mulai saja pelajaran hari ini!

Monday, July 29, 2013

Partikel ね dan よ

Partikel dan (Pelajaran 9) merupakan partikel yang sering digunakan terutama dalam kalimat-kalimat percakapan dalam bahasa Jepang. Dua partikel ini sebenarnya punya fungsi yang hampir sama dimana keduanya digunakan untuk menekankan sesuatu. Agar lebih jelas coba simak contoh berikut ini Mina-san!

Latihan Gabungan Evakuasi Tsunami

Latihan Gabungan Evakuasi Tsunami diadakan pada hari minggu, 28 Juli 2013 kemarin, empat provinsi di wilayah Jepang barat mengadakan latihan tersebut bagi kemungkinan terjadinya tsunami akibat gempa bumi di sekitar Palung Nankai, hal tersebut telah diyakini oleh para ahli seismologi. Provinsi tersebut ialah Wakayama, Mie, Tokushima, dan Kochi.

Sunday, July 28, 2013

Partikel から-まで

Partikel から memiliki arti “dari”, sedangkan partikel まで artinya “sampai”. Kombinasi dua partikel ini dapat membuat sebuah pola kalimat keterangan waktu. Contohnya saya bekerja dari pukul 8 pagi sampai 5 sore. Pola yang digunakan ialah:
KB + から + KB + まで (dari… sampai…)

Saturday, July 27, 2013

Kata Kerja Bentuk ます

Kata Kerja Bentuk ます

Mina-san, hari ini kita akan belajar mengenai kata kerja bentuk ます dan perubahannya dalam kalimat negatif serta lampau. Seperti halnya kata benda yang diakhiri oleh akhiran です, kata kerja bentuk ini pun merupakan bentuk sopan yang biasanya digunakan dalam kegiatan atau hal-hal yang bersifat resmi atau formal. Perlu kalian ketahui bahwa kata kerja dalam bahasa Jepang memiliki beberapa perubahan bentuk dan penggunaannya disesuaikan dengan keadaan, misalkan pada saat akan berbicara dengan teman seumuran, maka digunakan kata kerja bentuk biasa yang bersifat tidak formal, namun untuk lebih jelasnya akan kita bahas pada pertemuan kelak. Untuk sekarang ini kita bahas dulu kata kerja bentuk formal. Baiklah Mina-san, kita segera mulai saja!

Friday, July 26, 2013

Partikel を, へ, dan と

Partikel (dibaca: o)

Partikel ini digunakan untuk menerangkan suatu objek yang dikenakan kegiatan. Perlu diketahui bahwa penulisan pola kalimat di dalam bahasa Jepang berbeda dengan bahasa Indonesia, dimana bahasa Jepang menggunakan pola SKOP atau KSOP dengan menempatkan predikat di belakang. Jadi, untuk mencari objek dalam bahasa Jepang bukan di akhir kalimat, tetapi sebelum predikat berada.

Thursday, July 25, 2013

Peningkatan Jumlah Pengunjung Luar Negeri Jepang

Peningkatan Jumlah Pengunjung Luar Negeri Jepang terjadi seiring dengan melemahnya nilai tukar yen serta kampanye yang semakin gencar dilakukan di Negara-negara Asia dan Amerika Utara, dengan demikian daya tarik terhadap Negara Jepang pun semakin meningkat, hingga mencapai jumlah kunjungan wisatawan tertinggi selama paruh pertama tahun 2013.

Menanyakan waktu

Menanyakan Waktu

A: Jam berapa sekarang?
B: Jam 2 lebih 15 menit

Mina-san, apa kalian sudah tahu cara menanyakan waktu seperti dialog di atas dengan menggunakan bahasa Jepang?
Baiklah, hari ini kita akan membahas materi tersebut!
Berikut pola kalimat yang akan kita gunakan:

今 何時ですか

Wednesday, July 24, 2013

Kanji Angka

Kanji Angka merupakan sepuluh kanji dasar yang sering digunakan dalam bahasa Jepang. Sudah tahukah Mina-san tentang huruf kanji?

Kanji adalah huruf Jepang yang diambil dari Negara Cina dan diadaptasi sedemikian rupa sehingga terdapat perbedaan antara cara baca kanji Jepang dan Cina. Kita akan mulai dengan kanji yang sederhana dulu, yaitu kanji angka mulai dari angka 1 sampai 10, tetapi sebelum kita mulai penulis akan jelaskan terlebih dahulu mengenai cara baca kanji. Simak baik-baik!

Kanji dalam bahasa Jepang memiliki dua cara baca, yaitu cara baca kunyomi dan onyomi. Cara baca kunyomi digunakan bila kanji tersebut berdiri sendiri tanpa diikuti oleh kanji yang lain, selain itu juga bila kanji tersebut ialah kanji untuk nama orang, maka biasanya dibaca menggunakan cara baca kunyomi, dan juga kanji yang ber-furigana atau kanji yang diikuti oleh huruf hiragana. Agar lebih jelas, perhatikan contoh berikut!

Tuesday, July 23, 2013

Kata Tunjuk Ko-So-A-Do

Kata Tunjuk Ko-So-A-Do


皆‐さん 、お元気ですか
今日は 皆ーさんに こーそーあーどのことを 教えて あげる
じゃ、始めましょう
Mina-san, ogenki desu ka?
Kyou wa mina-san ni ko-so-a-do no koto wo oshiete ageru
Jya, hajimemashou!
Mina-san, apa kabar?
Hari ini saya akan menerangkan kepada kalian mengenai ko-so-a-do
Baiklah, ayo kita kita mulai saja!

Pelajaran kali ini membahas tentang kata tunjuk dalam bahasa Jepang atau sering dikenal dengan ko-so-a-do. Seperti apakah yang dimaksud dengan ko-so-a-do itu? Mari simak penjelasan singkat berikut!

Monday, July 22, 2013

Partikel か, も, dan の

Partikel , , dan ialah Pelajaran ke-3 kita. Partikel-partikel ini pun sering digunakan dalam bahasa Jepang. Sudahkah kalian mengetahui partikel yang digunakan untuk membuat kalimat tanya? Bagi yang sudah, mari kita review lagi sama-sama, bagi Mina-san yang belum mengetahui silakan bergabung!